Sejarah Singkat Gitar

Gitar, sebagai alat musik, memiliki sejarah yang panjang dalam kehidupan manusia. Gitar berakar dari kebudayaan Mesopotamia kuno ribuan tahun lalu. Gitar kemudian menyebar ke penjuru dunia dan berkembang.


Ilustrasi. Sumber : www.prismaguitars.com

Awal kemunculan gitar modern masih simpang siur, namun ada kabar yang menyatakan bahwa gitar yang kita mainkan saat ini berasal dari kerajaan Romawi Kuno dan menyebar ke semua wilayah kekuasaannya.
Vihuela. Sumber : vihuela.com

Selama abad pertengahan dan era renaisans, ragam alat music petik bisa ditemukan dalam berbagai karya sastra dan seni. Gitar modern mulai dikenal pada abad ke lima belas masehi sejak ditemukannya vihuela yang menjadi cikal bakal gitar modern. Saat itu ukuran gitar jauh lebih kecil dari sekarang. Kemunculan gitar ini turut andil dalam memperkaya kesenian era renaisans.
Pada abad ke 20 masehi terjadi perubahan bentuk gitar secara besar-besaran. Senar gitar yang tadinya terbuat dari serat hewan diganti menjadi senar berbahan besi dan nilon. Usaha untuk membuat gitar dengan listrik dengan membuat system elektrik pada gitar.


Sumber


0 Response to "Sejarah Singkat Gitar"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel